Cara Membersihkan Jamur Pada Lensa Kamera DSLR
Cara Membersihkan Jamur Pada Lensa Kamera DSLR - Postingan kali ini akan membahas tentang cara membersihkan jamur pada lensa kamera dslr (baca juga postingan tentang 'Merawat Kamera, Tips Cara Merawat Kamera Digital dan Lensa'. Selama saya mempelajari fotografi dan membaca banyak diskusi mengenai lensa kamera. Masalah yang seringkali muncul pada lensa kamera dslr adalah mudahnya lensa kamera dslr terkena jamur atau jamuran.
Lensa kamera dslr yang berjamur biasanya disebabkan karena tempat penyimpanan lensa lembab. Kita tahu bahwa kita tinggal di daerah tropis, di mana tingkat kelembapan cukup tinggi (lebih dari 70%).
Jika musim hujan tiba, tingkat kelembaban tersebut akan naik secara drastis. Ketika kita jarang memotret, maka kemungkinan terbesar yang terjadi adalah lensa dan kamera dslr miliki kita pasti akan menjadi tempat hidup jamur-jamur.
Bahkan ketika memotret menggunakan lensa yang telah berjamur, kemungkinan hasil yang diperoleh akan tampak bintik hitam yang cukup jelas terlihat pada foto yang dihasilkan.
Untuk menghilangkan atau membersihkan jamur pada lensa kamera dlsr ada dua alternatif, yaitu menggunakan jasa servis dan membersihkannya sendiri secara manual. Jika menggunakan jasa servis, tentu kita akan mengeluarkan dana yang cukup lumayan (menurut saya), biasanya berkisar antara 250 ribu atau lebih.
Namun jangan menyerah dulu, ada cara membersihkan jamur pada lensa yang bisa anda lakukan sendiri, mari simak lebih jauh.
Karena tidak puas dengan hasil foto yang banyak sekali bintik hitam (ketika memotret landscape), akhirnya saya berniat membongkar lensa kit milik saya secara manual.
Namun sebelum mencoba, saya sarankan jika ingin mencobanya harus ekstra hati-hati. Jika tidak berhati-hati dan terjadi kerusakan maka saya tidak akan bertanggung jawab atas hal ini.
Saya hanya sekedar membagikan, selebihnya keputusan berada di tangan anda. Berikut alat-alat yang diperlukan untuk membersihkan jamur pada lensa kamera dslr secara manual.
Jika musim hujan tiba, tingkat kelembaban tersebut akan naik secara drastis. Ketika kita jarang memotret, maka kemungkinan terbesar yang terjadi adalah lensa dan kamera dslr miliki kita pasti akan menjadi tempat hidup jamur-jamur.
Cara Menghilangkan Jamur Pada Lensa Kamera DSLR
Jamur yang tumbuh dan berkembang biak pada lensa akan menyebabkan komponen serta optik-optik yang ada di dalam lensa terganggu fungsi mekanismenya.Bahkan ketika memotret menggunakan lensa yang telah berjamur, kemungkinan hasil yang diperoleh akan tampak bintik hitam yang cukup jelas terlihat pada foto yang dihasilkan.
Namun jangan menyerah dulu, ada cara membersihkan jamur pada lensa yang bisa anda lakukan sendiri, mari simak lebih jauh.
Membersihkan Jamur Pada Lensa Kamera DSLR
Berdasarkan pengalaman pribadi sebagai mahasiswa rantauan (ketika saya menulis postingan ini), saya memiliki sebuah lensa kit Nikon (18-55mm) yang telah berjamur karena jarang terpakai.Karena tidak puas dengan hasil foto yang banyak sekali bintik hitam (ketika memotret landscape), akhirnya saya berniat membongkar lensa kit milik saya secara manual.
Namun sebelum mencoba, saya sarankan jika ingin mencobanya harus ekstra hati-hati. Jika tidak berhati-hati dan terjadi kerusakan maka saya tidak akan bertanggung jawab atas hal ini.
Saya hanya sekedar membagikan, selebihnya keputusan berada di tangan anda. Berikut alat-alat yang diperlukan untuk membersihkan jamur pada lensa kamera dslr secara manual.
- Siapkan sebuah obeng kecil, pisau cutter dan jarum.
- Lens Pen, cairan pembersih khusus untuk lensa dan kain microfiber.
Jika sudah, silahkan simak langkah-langkahnya seperti video yang saya buat berikut ini.
0 Response to "Cara Membersihkan Jamur Pada Lensa Kamera DSLR"
Posting Komentar